Assalamualaikum,
Insomnia merupakan penyakit yang ditandai dengan terganggunya kesehatan karena kurang tidur atau tidur yang kurang berkualias. Kita perlu melakukan kegiatan – kegiatan yang mendukung kesembuhan insomnia. Selain itu kita juga perlu tau kegiatan yang justru akan memperparah Insomnia sehingga kegiatan tersebut dapat dihindari.. Berikut Kegiatan – Kegiatan tersebut =
Kegiatan yang memperparah Insomnia :
1. Menuju tempat tidur lebih awal dan meningkatkan lama waktu kondisi terjaga di tempat tidur.
2. Terlambat Bekerja / Sekolah
3. Tidur Siang
4. Meningkatnya konsumsi kafein (misal: kopi)
5. Penurunan aktivitas sosial
6. Kurang olahraga yang merupakan hak tubuh untuk lelah di siang hari.
7. Meningkatkan konsumsi alkohol.
Kegiatan yang memperbaiki kondisi Insomnia :
1. Mengurangi menghabiskan waktu ditempat tidur tanpa tidur, untuk meningkatkan total waktu tidur.
2. Hindari tidur siang.
3. Kurangi asupan Kafein
4. Memiliki jadwal / waktu makan yang teratur.
5. Menghindari konsumsi Alkohol.
6. Meningkatkan dengan olahraga secara teratur.
7. Melakukan dan mengawali kegiatan harian secara teratur.
Walaikumsalam, Semoga bermanfaat
0 Response to " 7 Cara mengatasi Insomnia dan gaya hidup yang memperparah insomnia "
Post a Comment